Memahami Simbol Dari Flowchart

Dibuat oleh : Operator (516 hari yang lalu)

Memahami Simbol Dari Flowchart. Pada pembahasan sebelumya kita sudah mebahas tentang kinerja dari Use Case Diagram dan pengertiannya. Dan ketika kamu membuat flowchart ada beberapa simbol yang harus kalian ketahui, namun pada saat kalian membuat flowhart secara sederhana kalian bisa menggunakan lima simbol berikut.

5 Simbol Di Flowchart Dan Penjelasannya

1. Decesion

Simbol yang pertama ini digunakan sebagai penunjuk kondisi-kondisi tertentu yang akan menghasilkan sebuah jawaban seperti ya,dan tidak.

2. Flow

Simbol yang bernama flow digunakan untuk menggambungkan antara suatu simbol yang satu dengan simbol yang lain.

3. Data

Suatu simbol yang digunakan untuk menyatakan sebagai input dan output pada sebuah flowchart.

4. Process

Digunakan sebagai simbol untuk menyatakan suatu kegiatan atau proses yang sedang terjadi di dalam flowchart

5. Terminator

Simbol yang terakhir adalah ditujukan sebagai simbol untuk menyatakan suatu titk awal dan akhir dari sebuah progam di dalam flowchart.

Baca Pembahasan Sebelum Mengenai Use Case: Pengertian Use Case Diagram Dan Fungsinya 

Kategori : Pelatihan

PT. Harmoni Kreasi Digital
© 2022 Talenta Muda